Karya Tulis Ilmiah



FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETIDAKAKTIFAN LANSIA LAKI-LAKI DALAM MENGIKUTI POSYANDU LANSIA DI RW 02 KELURAHAN KESATRIAN

Prodi : D-III KEPERAWATAN
Pengarang : MAUDY MILA FADHILA
Dosen Pembimbing : Lenni Saragih, SKM, M.Kes
Klasifikasi/Subjek : ,
Penerbitan : , Malang: 2021.
Bahasa : Indonesia
PENYIMPANAN
Lokasi : ---
Jumlah : 1

Abstraksi

Posyandu lansia merupakan pengembangan kebijakan pemerintah yang diselengarakan melalui program puskesmas dengan melibatkan lansia, keluarga, tokoh masyarakat, dan organisasi sosial untuk meningkatkan derajat kesehatan lansia dan memudahkan lansia dalam memantau serta mengoptimalkan kesehatannya. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui faktor yang mempengaruhi ketidakaktifan lansia laki-laki dalam mengikuti Posyandu lansia di RW 02 Kelurahan Kesatrian. Penelitian ini adalah deskriptif studi kasus dengan 10 responden sesuai kriteria inklusi. Data dianalisis secara kualitatif dan disajikan dalam bentuk tabel dan narasi. Hasil penelitian menunjukkan faktor yang mempengaruhi adalah faktor pekerjaan, dukungan keluarga, dan pengetahuan. Kesimpulannya faktor yang mempengaruhi ketidakaktifan lansia laki-laki yang paling dominan adalah faktor pekerjaan. Saran bagi responden, memilih pekerjaan dengan waktu yang tidak ketat.



Lampiran

[ Sampul Depan ][ Sampul Dalam ]

File Lembar Keaslian : [ Unduh ]

File Lembar Persetujuan : [ Unduh ]

File Lembar Pengesahan : [ Unduh ]

File Abstraksi : [ Unduh ]

File Kata Pengantar : [ Unduh ]

File Daftar Isi : [ Unduh ]

File BAB-1 : [ Unduh ]

File BAB-2 : [ Unduh ]

File BAB-3 : [ Unduh ]

File BAB-5 : [ Unduh ]

File Daftar Pustaka : [ Unduh ]

File Lampiran : [ Unduh ]